Kepribadian Koleris

Relationship

Relationship

Dalam menjalin hubungan, orang koleris mudah bergaul dengan kepribadian sanguinis dan kepribadian melankolis.

Ketika bersama orang sanguinis, mereka bisa bersenang-senang.

Mereka bisa melakukan banyak kegiatan yang tidak monoton (itu-itu saja).

Karena ada banyak kegiatan variatif.

Seperti mencoba menu makanan baru, atau tempat nongkrong baru.

Hubungan ini akan sangat membantu dalam mengurangi ketegangan orang koleris.

Selain itu mereka juga cocok menjalin hubungan dengan orang melankolis.

Karena perkataan orang melankolis bisa dipegang dan tepat.

Orang melankolis merupakan teman ngobrol yang tepat.

Mereka dapat membahas segala sesuatu dengan serius.

Orang melankolis dapat memberikan dukungan yang tulus.

Akan tetapi mereka agak sulit menjalin hubungan dengan kepribadian plegmatis.

Ini disebabkan karena orang koleris senang dengan perubahan dan hal baru yang penuh tantangan.

Sedangkan orang plegmatis tidak suka akan perubahan.

Jika berubahpun orang plegmatis akan membutuhkan waktu lama.

Mereka memandang orang plegmatis sebagai pribadi yang tidak memiliki masa depan.

Karena orang plegmatis selalu hidup monoton.

Leave a Comment


1 Comment on “Kepribadian Koleris”