Zodiak Aries Wanita

Meski jarang mengeluhkan rasa lelahnya, saat sakit wanita Aries sangat membutuhkan simpati dari orang lain. Bagi pria yang berpasangan dengan wanita Aries sebaiknya tetap menghidupkan gairah dan kemesraan dalam pernikahan, atau mereka akan menderita dalam pernikahannya.