3 Faktor Utama Penentu Kepribadian Manusia

Penelitian yang dilakukan terhadap anak-anak ini dapat dengan jelas sekali membuktikan bahwa adanya dukungan yang kuat dari faktor keturunan terhadap kepribadian manusia. Dan juga banyak bukti yang menunjukan bahwa sifat-sifat seperti rasa malu, marah, dan juga agresif mempunyai sebuah hubungan dengan faktor genetika bawaan.